Sep
19
THE POLICE MOVIE
Posted by
niko f. ansyah
comments (4)

Membaca judulnya anda jangan langsung berfikir jika ini adalah film asing, tidak ini adalah film lokal indonesia. Jalan ceritanya sendiri tergolong jarang digunakan sineas indonesia yang lebih mengutamakan film horror ataupun percintaan remaja.Film ini menceritakan tentang persahabatan 3 polisi muda, Jono, asli Betawi (Vino G. Bastian), Ucok, asli Batak (Teguh Leo), Albert, asli Ambon (Diaz Theo)Jono dan Ucok yang ditugaskan ...
Labels:
Indonesia Movie
Sep
16
MALING KUTANG
Posted by
niko f. ansyah
comments (0)

Kisah lucu ini bermula dari ketidaksengajaan syamsul yang melihat Ina, saingannya dalam berbisnis kelontong, seolah-olash sedang menyembah kutang polka dot yang tergantung di sepan lampu jalan rumahnya. Padahal, Ina hanya mengecek kutang tersebut di lampu jalanan depan rumahnya, yang dari kejauhan terlihat seolah-olah kutang tersebut sedang disembah. Syamsul juga tidak tahu bahwa kutang itu sebenarnya milik Sugeni, seorang ...
Labels:
Indonesia Movie
Sep
16
EVENING
Posted by
niko f. ansyah
comments (0)

Drama romance ini menceritakan mengenai Ann Grant yang bercerita tentang masa lalunya, serta kedua putrinya, Constance dan Nina yang berhubungan dengan kisah di saat sekarang . Saat Ann mentadari keadaannya makin memburuk, ia mengungkapkan kembali dan mengisahkan kepada kedua putrinya saat-saat terindah dalam hidupnya di era 1950an, saat ia masih muda. Harris adalah pria dimasa itu dan tak pernah ia lupakan seumur hidupnya ...
Labels:
Drama
Sep
15
KETIKA CINTA BERTASBIH 2
Posted by
niko f. ansyah
comments (0)

Lulus S-1 dari sebuah perguruan tinggi yang memiliki pengaruh wibawa “alim", tidak menjadikan Azzam mendapat kemudahan dalam segala urusan. Dia malah bingung untuk mendapatkan pekerjaan yang sesuai. Belum lagi omongan tetangga yang berfikir bahwa lulusan Al-Azhar University otomatis menjadi kyai, atau ulama ternama. a;asan inilah yang menyebabkan sang ibu menjadi gelisah, bahkan menyuruh adik Azzam, Husna untuk mencarikan ...
Labels:
Indonesia Movie
Sep
13
SURROGATES
Posted by
niko f. ansyah
comments (0)

Di masa depan, manusia tidak meninggalkan rumahnya. Mereka menggunakan robot tiruan untuk keluar yang disebut Robot Pengganti (Surrogates), dan melakukan aktivitas mereka seperti biasa. Masalah terjadi ketika pencipta surrogates terbunuh, FBI kemudian mengutus Agen Greer (Bruce Willis) untuk menemukan pembunuhnya, bersama Agen Peters (Radha Mitchell). Greer harus melacak keberadaan pembunuh tanpa mengandalkan bantuan ...
Labels:
Sains fiksi